Literasiperawat.com ~ Berikut ini penulis akan membahasa tentang standar operasional prosedur Cara Penggunaan Regulator Oksigen Dinding antara lain sebagai berikut:
- Cuci tangan.
- Persiapan alat.
- Sebelum regulator dipasang buka tabung air yang ada diregulator kemudian bersihkan, lalu isi air dengan aquadest atau air minum sampai level upper, kemudian pasang kembali tabung air tersebut.
- Pastikan pemasangan tersebut sampai kencang biar tidak terjadi kebocoran.
- Tutup kran regulator kearah kanan, pastikan kencang (untuk pemasangan regulator ke tabung oksigen).
- Pasang regulator kedinding panel O2 yang sudah ada, Dengan cara memasukkan baut ke lubang baut yang telah disediakan sampai mengunci dan pastikan tidak ada kebocoran.
- Pasang selang canule, masker atau Non Reabreating Mask ke pasien
- Buka kran regulator kearah kiri sesuai pemakaian yang diikuti oleh parameter yang ada ditabung.
- Lihat respon klien setelah pemberian Oksigen.
- Dokumeniasikan tindakan yang telah dilakukan dan respon klien
Itulah 10 langkah Cara Penggunaan Regulator Oksigen Dinding semoga bermanfaat dan dapat di implementasikan
Post a Comment for "Cara Penggunaan Regulator Oksigen Dinding"