Macam - Macam & Cara Penyuntikan

SUNTIKAN INTRAVENA (LV) 

Pengertian : Penyuntikan obat sumikan ke dalam pembuluh darah vena. Lokasi : Pada vena-vena anggota gerak. Sudut : 15-30 °

SUNTIKAN INTRACUTAN (LC) 

Pengertian : Penyuntikan obat ke dalam jaringan kulit

Lokasi : Pada lengan bawah bagian dalam atau ditempat yang dianggap perlu. Sudut '. 15-20 °

SUNTIKAN INTRAMUSCULAR (LM) 

Pengertian : Penyuntikan obat ke dalam jaringan otot (nutscolus) lokasi : Pada otot pangkal lengan. Pada otot paha bagian luar yaitu l/3 tengah pada sebelah luar

Pada otot bokong yang tepat adalah 1/3 bagian dari sina iliaca anterior superior (S.IAS) Sudut : 90 °

SUNTIKAN SUBCUTAN (S.C) 

Pengertian: Penyuntikan obat di bawah kulit. misal : penyimtikan insulin pada pasien DM. Lokasi '. Pada lengan atas sebelah luar. Pada pahaa bagian luar. Dmrag dada Sudut : 45 °

Spuit yang sesuai dengan jenis injeksi 
  1. Injeksi lntramuskular (IM): spuitZ-S ml dengan ukuran 21-25. panjang janim 1-2 inci (atau tergantung pada kebutuhan dan ketebalan otot.jenis obat. dan usia klien). 
  2. Injeksi Intravena (IV): spuit 2-5 ml dengan ukuran 21-25. panjangf jarum 1-2 inci.
  3. Injeksi Subkutan (SC) : spuit 2 ml dengan ukuran 25. panjang jarum 5/8 Vi inci. 
  4. Injeksi Intrakutan : spuit l ml dengan ukuran 25. 26. ami 27. panjangjarum % -5I8 inci. 
Pilih tempat injeksi yang tepat. Inpeksi adanya memar. peradangan. am edema di permukaan kulit tempat injeksi :
  1. Injeksi Immmuskular (IM): l/3 lateral garis sias ooocygis pada panggul. paha mau pangkal lengan/delicid. 
  2. Injeksi Intravena (IV) : pula lengan (vena basilicadan vena sefalika): pada timgkai (vena safena): pada leher (venajugular'ui): pada kepala (vena frontalu atau vena temporal
  3. Injeksi Subkutan (SC) : l/3 lengan nas bagian luar. Paha anterior: daerah abdomen: ara scapula pada punggung atas: daerah ventmgluteal dan dorsagluteal bagian atas. 
  4. Injeksi intrakutan : Bagian bawah bagian dalam,  dada bagian atas,  punggung dibawah scapula. 
Penulis: Iwansyah
Founder Suara Literasi Perawat Indonesia

Iwansyah
Iwansyah Seorang Penulis Pemula Yang Mengasah Diri Untuk Menjadi Lebih Baik

Post a Comment for "Macam - Macam & Cara Penyuntikan"